Sabtu, 31 Juli 2010

Refleksi TS LE MUT

5 Tahun sudah kami berdua bersyiar dengan Tapak Suci. dimulai awal langkah bersama sepulang dari Perusahaan besar PT. Philips di Batam.
Sebuah komitmen baru unutk melepas status itu. Ku ingin kebebasan dalam melakukan aktifitas, kuingin kebebasan dalam syira, kuingin kebebasan dalam mengamalkan ilmu yg kudapatkan dari Tapak Suci maupun dari pendidikanku.
Agustus 2006 kumulai lepas dari Batam menginjak kembali kota Yogyakarta KOta Impianku. Istriku sudah mulai terlebih dahulu memulai mengambangkan cabang Tapak suci di SD Muh Pakem, SMP Muh Pakem.

Kamis, 22 Juli 2010

Bulan Penuh Syukur

Syukur Alhamdulillah Bulan Juli sebagai LAhirnya Tapak Suci , Siswa dari pengkaderan TS LE ( Lor Etan ) berhasil menembus NAsional dan MNyumbangkan Medali Buat DIY. Kalian telah membuat kami bangga dan syukur atas nikmat yg telah diberikan.

Lulu Khatulistiwa ( Juara 3 O2SN Nasioanal SMA di jakarta juli 2010)

Istiqomah Putri R ( Juara 3 POPESNAS di Surabaya juli 2010 )

Nurul Naslal Husna ( POPESNAS 2010 Surabaya Juli 2010)
Semua itu adalah Rejeki dan Anugrah dari Allah Swt yg tlah mengabulkan doa kami yg dosertai perjuangan keras kalian.
Teruskan perjuangan kalian untuk Agama dan perguruan. Amin..amin

Minggu, 08 November 2009

Selasa, 22 Juli 2008

LULU o2sn SMP
Ini Juga
Anik Rubiyati POPSMA
Gedung TErcinta BINA MANGGALA disini Tapak Suci dilahirkan





Awal Prestasi

Sebuah Awal Prestasi dari sebuah niatan pengembangan Tapak Suci di Daerah Pakem dan Cangkringan
 
Anik Rubiyati dan Juni Widiantoro
menyumbangkan medali untuk O2SN dan Kejurwil UNY
Juni BEraksi


Pendamping setia (pelatih) dan Lulu Calon Atlit binaan yg akan menjadi Atlit Nasional (itu impianya)


O2SN SMP Lulu Khatulistiwa